Umumnya user ketika PC/laptop atau netbooknya terserang virus akan bersikap sbb: 1. Aktif, mencari cure virus, bertanya, menformat hardisk, menscan pc dsb, bahkan ada yg mungkin marah bila pc kesayangannya terkena virus dan datanya hancur . 2, Pasif, bersikap masa bodoh dan pasrah, membiarkan virus menjangkit kemana mana, baru kalau sudah sangat parah, alias computer sudah hancur systemnya baru diperhatikan. Yang pasti seseorang akan bertindak bila dirasa data di komputernya sangat penting dan virus yg menjangkit mengancam keselamatan data.
Ada banyak cara menangani virus, ada yg membersihkan lewat DOS, biasanya orang yg ahli dg computer dan bahasa pemrograman. Saya tidak akan membahasnya disini, karena meskipun sedikit tahu saya masih harus banyak belajar lagi. APA YG HARUS ANDA LAKUKAN KETIKA KOMPUTER TERSERANG VIRUS?